Home Info Model Style Pasang Action Camera di Helm

Model Style Pasang Action Camera di Helm

0
4343
Model Style Pasang Action Camera di Helm

Model Style Pasang Action Camera di Helm

Memasang kamera action di helm saat ini mulai menjadi trend di anak-anak motor, sebenarnya bukan hanya trend atau gaya-gayaan aja, tetapi bisa dijadikan kegiatan bermanfaat seperti motovlog, motovlogger, atau merekam kegiatan jalan-jalan/touring kemudian di upload di Youtube.

Kamera action yang dipasang dihelm tidak harus yang mahal, seperti GOPRO. Kamu bisa juga membeli kamera action yang murah dengan kualitas yang tidak kalah, misalnya Yi Cam, Bpro, Kogan, Sjcam, dan merk lainnya.

Model Style Pasang Action Camera di Helm

Untuk memasang action camera kamu harus memiliki part/aksesoris Mounting Helm, kurang lebih seperti ini gambarnya.

Model Style Pasang Action Camera di Helm

Jika sudah punya mounting helm, sekarang tinggal pasang sesuai model dan selera. Berikut ini adalah contoh referensi model style, posisi action camera di helm.

Model Style Pasang Action Camera di Helm
Posisi action cam bisa di samping helm, atau di atas helm.
Model Style Pasang Action Camera di Helm
Posisi action cam dipasang bagian depan/mulut/dagu helm.

Nah itulah informasi tentang Model Style Pasang Action Camera di Helm, semoga tips action cam ini bisa bermanfaat untuk teman-teman semua.

Jika ada pertanyaan seputar artikel ini atau action cam, boleh komentar!

NO COMMENTS

Tinggalkan Komentar

Please enter your comment!
Please enter your name here

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.